Bukan hal baru lagi jika negeri kita ini mengalami kelangkaan pupuk. Petani jika sudah mulai masuk musim tanam hal yang membuat mereka takut adalah kelangkaan saprodi. Pupuk salah satunya.
KCl sebagai salah satu penyuplai hara Kalium (K) dalam budidaya tanaman terutama padi sangat vital keberadaannya. Tetapi budidaya yang selama ini kurang tepat telah berakibat pengurasan hara K yang besar terjadi. Kuncinya adalah pengelolaan bahan organik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar